Sabtu, 01 Mei 2021

Belajar Past Tense Bahasa Inggris, mudah!?

 Belajar Past Tense Bahasa Inggris, mudah!?

PAST TENSE 

A. Definisi Past Tense

    Apa itu past tense ? Past tense merupakan suatu bentuk kata kerja ntuk menunjukkan suatu kejadian yang terjadi di masa lampau. Tense ini sendiri terdiri dari simple past tense, past continuous tense, past perfect tense, dan past perfect continuous tense. Walaupun sama-sama menunjukkan kejadian masa lampau, keempatnya memiliki perbedaan mulai dari rumus, keterangan waktu, dan pola khusus lainnya. Untuk itu perlu diperhatikan aturan-aturannya agar tidak terjadi kesalahan makna maupun nilainya.

CARA MUDAH MENDAPATKAN PENGHASILAN ALTERNATIF KLIK DISINI

B. Jenis Past Tense

1. Simple Past Tense
    Jenis yang pertama adalah simple past tense. Dari namanya kita telah mengetahui bahwa simple past tense merupakan jenis past tense yang digunakan untuk menyatakan kejadian waktu lampau dengan simple.

2. Past continuous tense
`  Jenis kedua past continuous tense. Past continuous tense digunakan untuk meyatakan peritiwa yang sedang terjadi di masa lampau.

3. Past perfect tense
    Past perfect tense digunakan untuk menyatakan kejadian yang telah terjadi di masa lampau atau kejadian sebelum masa lampau. Past perfect tense biasanya memiliki arti "telah sudah" dalam sebuah kalimat.

4. Past perfect continuous tense
   Past perfect continuous digunakan unutk menyatakan kejadian yang telah sudah sedang dikerjakan di masa lampau. Past perfect continuous tense merupakan jenis yang jarang digunakan dalam percakapan langsung. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar